Author Archives: tim-it

Penyerahan Mahasiswa PPL IAIN Purwokerto Tahun 2021

Penyerahan Mahasiswa PPL IAIN Purwokerto Tahun 2021 Senin (01/03/2021) Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara Drs. H.M. Badawi, S.H., M.S.I. menerima rombongan mahasiswa IAIN Purwokerto yang akan melaksanakan PPL (Praktek Pengalaman Lapangan) di Pengadilan Agama Banjarnegara. Rombongan mahasiswa sejumlah 12 orang tersebut dipimpin oleh Hj. Durrotun Nafisah, M.S.I. selaku Dosen Pembimbing Lapangan dari Fakultas Syariah IAIN Purwokerto.… Read More »

Vaksinasi Covid-19 Pegawai Pengadilan Agama Banjarnegara

Vaksinasi Covid-19 Pegawai Pengadilan Agama Banjarnegara Kamis (25/02/2021) segenap pegawai Pengadilan Agama Banjarnegara yang memenuhi syarat menerima vaksin Covid-19, mengikuti vaksinasi di RSUD Hj. Anna Lasmanah Banjarnegara. Program ini merupakan program terbaru pemerintah melalui Dinas Kesehatan Kabupaten Banjarnegara sebagai upaya untuk menghadapi pandemi Covid-19 yang sudah berjalan selama setahun ini. Adapun jumlah pegawai yang mengikuti… Read More »

Penandatanganan SKB PA dan PN Banjarnegara tentang Panjar Biaya Perkara Tahun 2021

Penandatanganan SKB PA dan PN Banjarnegara tentang Panjar Biaya Perkara Tahun 2021 Jumat (19/02/2021) di Ruang Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara, dilaksanakan penandatangan SKB (Surat Keputusan Bersama) Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara dan Ketua Pengadilan Negeri Banjarnegara tentang Panjar Biaya Perkara dan Biaya Radius pada Pengadilan Agama Banjarnegara dan Pengadilan Negeri Banjarnegara. Pada kesempatan tersebut R. Heddy… Read More »

Sosialisasi e-Court Tingkat Banding PTA Semarang

Sosialisasi e-Court Tingkat Banding PTA Semarang Jumat (05/02/2021) Ketua, Hakim, Panitera dan Panitera Muda Pengadilan Agama Banjarnegara mengikuti sosialisasi e-Court tingkat Banding, Kasasi dan PK yang diselenggarakan oleh Pengadilan Tinggi Agama Semarang secara virtual. Para peserta mengikuti acara sosialiasasi dari kantor masing-masing dan untuk Pengadilan Agama Banjarnegara dilaksanakan di Ruang Media Center Kantor Pengadilan Agama… Read More »

Pengadilan Agama Banjarnegara Mengikuti Pembinaan Mental dan Integritas

Pengadilan Agama Banjarnegara Mengikuti Pembinaan Mental dan Integritas Jumat (29/02/2021) pimpinan beserta para hakim dan pegawai Pengadilan Agama Banjarnegara  mengikuti acara Pembinaan Integritas dan Mentalitas Pegawai Teknis secara Virtual yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama. Acara yang dimulai tepat pukul 14.00 WIB sedianya akan diisi oleh Direktur Jenderal Badan Peradilan Agama Bpk Dr.… Read More »

Penandatangan Kerjasama Pengadaan Pos Bantuan Hukum Tahun 2021

Penandatangan Kerjasama Pengadaan Pos Bantuan Hukum Tahun 2021 Kamis (28/01/2021), Pengadilan Agama Banjarnegara dan LBH Banjarnegara mengikatkan diri dalam perjanjian kerjasama penyelenggaraan Pos Bantuan Hukum untuk tahun anggaran 2021. Pengadaan Pos Bantuan Hukum ini sendiri merupakan amanat dari Peraturan Mahkamah Agung Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pedoman Pemberian Layanan Bantuan Hukum. Terpilihnya LBH Banjarnegara sebagai… Read More »

Pengumuman Pengadaan Pos Bantuan Hukum Tahun 2021

PENGUMUMAN PENGADAANJasa Konsultan Bantuan HukumNomor : W11-A5/151/PL.08/I/2021 Dengan ini kami mengundang Calon Penyedia Pos Bantuan Hukum untuk mengikuti proses Pengadaan Langung paket Pekerjaan Belanja Jasa Konsultan Pos Bantuan Hukum Pengadilan Agama Banjarnegara tahun 2021 Unduh Surat Pengumuman di sini