Author Archives: tim-it

Pengadilan Agama Banjarnegara Resmi Lepas Mahasiswa PPL UNISIQ Wonosobo

Banjarnegara, 20 Maret 2025 – Pengadilan Agama Banjarnegara kembali menyelesaikan salah satu perannya sebagai institusi peradilan yang mendukung pendidikan dengan melepas Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dari Universitas Sains Al-Qur’an (UNSIQ) Wonosobo. Acara penarikan ini digelar secara sederhana namun penuh kekeluargaan, bertempat di Aula Lantai 2 Pengadilan Agama Banjarnegara.. Acara penarikan dihadiri langsung oleh Ketua Pengadilan… Read More »

Indahnya Berbagi: Pengadilan Agama Banjarnegara Salurkan Zakat untuk Masyarakat Sekitar

Banjarnegara, 17 Maret 2025 – Dalam rangka mengisi bulan suci Ramadan dengan semangat berbagi dan kepedulian sosial, Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara menggelar kegiatan penyaluran zakat kepada masyarakat di sekitar lingkungan kantor PA Banjarnegara. Kegiatan ini merupakan bagian dari agenda tahunan yang selalu dilakukan guna membantu masyarakat yang membutuhkan serta sebagai bentuk kepedulian sosial dari seluruh… Read More »

Resmi Dilantik! Pengurus Dharmayukti Karini Cabang Banjarnegara Siap Mengabdi untuk 2025-2028

Banjarnegara, 14 Maret 2025 – Bertempat di Pengadilan Agama Banjarnegara, acara Pelantikan Pengurus Cabang Dharmayukti Karini Cabang Banjarnegara masa bhakti 2025-2028 berlangsung dengan khidmat. Acara ini menandai awal kepengurusan baru yang siap mengemban amanah dalam menjalankan berbagai program kerja untuk mendukung peran Dharmayukti Karini sebagai organisasi perempuan di lingkungan peradilan. Pelantikan ini dipimpin langsung oleh… Read More »

Perkuat Silaturahmi di Bulan Ramadan, PA Banjarnegara Gelar Buka Bersama dan Khatmil Qur’an

Banjarnegara, 13 Maret 2025 – Bulan suci Ramadan selalu menjadi momen istimewa bagi umat Muslim untuk mempererat tali silaturahmi dan memperkuat ikatan spiritual. Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara menggelar acara tahunan yang selalu dinanti-nanti, yakni Buka Bersama yang diikuti oleh seluruh pimpinan, pegawai, serta keluarga besar Pengadilan Agama Banjarnegara. Tahun ini, acara tersebut kembali dilaksanakan dengan… Read More »

PA Banjarnegara Hadiri Tarawih Silaturahim, Perkuat Kebersamaan di Bulan Ramadan

Banjarnegara, Maret 2025 – Bulan suci Ramadan menjadi momen yang penuh keberkahan bagi umat Islam untuk mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan. Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara turut berpartisipasi dalam rangkaian kegiatan Tarawih Silaturahim (Tarhim) yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Banjarnegara bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) serta Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Kegiatan Tarhim yang digelar di… Read More »

Perceraian Batal di Ruang Mediasi, Hakim Mediator PA Banjarnegara Sukses Damaikan Pasutri

Banjarnegara – Memasuki awal bulan Ramadan, Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara kembali menunjukkan komitmennya dalam penyelesaian perkara melalui jalur mediasi. Dalam dua hari berturut-turut, dua Hakim Mediator PA Banjarnegara sukses mendamaikan pihak berperkara dalam kasus perceraian, sehingga perkara yang semula akan berlanjut ke persidangan dapat diselesaikan secara kekeluargaan di ruang mediasi. Pada tanggal 3 Maret 2025, Hakim… Read More »

PA Banjarnegara Hadiri Pisah Sambut Bupati: Sinergi untuk Banjarnegara Lebih Maju

Banjarnegara, 3 Maret 2025 – Wakil Ketua Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara, Supriyanto, S.Ag., M.S.I., mewakili Ketua PA Banjarnegara dalam acara Pisah Sambut Penjabat (Pj) Bupati Banjarnegara Tahun 2024-2025, Muhamad Masrofi, S.Sos., M.Si., dengan Bupati Banjarnegara Periode 2025-2030, dr. Amalia Desiana. Acara yang berlangsung penuh kehangatan ini turut dihadiri oleh jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda),… Read More »

PA Banjarnegara Raih Dua Penghargaan dalam KPPN Banjarnegara Awards 2025

Banjarnegara, 28 Februari 2025 – Prestasi membanggakan kembali diraih oleh Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara dalam ajang KPPN Banjarnegara Awards 2025 yang diselenggarakan oleh Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Banjarnegara pada Jumat, 28 Februari 2025. Pada ajang bergengsi tersebut, PA Banjarnegara berhasil meraih dua penghargaan penting, yaitu: ? Terbaik 2 dalam Pengelolaan Perencanaan Kas Tahun 2024… Read More »

Jadi Tuan Rumah Rapat Koordinasi, PA Banjarnegara Siap Mendukung Upaya Peningkatan Kualitas Peradilan Di Lingkungan Pengadilan Agama Se-Korwil Banyumas

Banjarnegara, 28 Februari 2025 – Pengadilan Agama (PA) Banjarnegara mendapat kehormatan sebagai tuan rumah dalam kegiatan rutin Rapat Koordinasi Pengadilan Agama se-Korwil Banyumas untuk bulan ini. Kegiatan ini menjadi ajang penting bagi para pimpinan Pengadilan Agama dalam mengevaluasi kinerja serta membahas langkah-langkah strategis guna meningkatkan pelayanan peradilan bagi masyarakat. Rapat koordinasi ini berlangsung di ruang pertemuan… Read More »

Mempererat Kebersamaan Masyarakat Banjarnegara dalam Perayaan HUT Kabupaten Banjarnegara ke 454

Banjarnegara, 26 Februari 2025 – Ketua Pengadilan Agama Banjarnegara turut serta dalam Kirab Budaya yang menjadi salah satu rangkaian acara peringatan Hari Jadi ke-454 Kabupaten Banjarnegara. Kegiatan ini berlangsung meriah dan diikuti oleh berbagai elemen masyarakat, mulai dari jajaran pemerintahan, instansi vertikal, hingga kelompok seni dan budaya. Peringatan Hari Jadi Banjarnegara diawali dengan Sidang Paripurna… Read More »